Anak Jadi Korban Deepfake AI? Ini 6 Cara Pulihkannya
Kasus video deepfake AI porno di Semarang mengguncang publik dan menimbulkan trauma mendalam bagi korban. Teknologi canggih ini disalahgunakan untuk merusak martabat seseorang. Dalam situasi seperti ini, peran orangtua sangat penting untuk membantu anak pulih secara emosional dan mental melalui empati, dukungan, serta edukasi digital yang bijak.
